Headlines News :
Home » , » Jordi Mestre : Grup F Adalah Grup Maut

Jordi Mestre : Grup F Adalah Grup Maut

Written By Unknown on Monday, 1 September 2014 | 02:04

Jordi Mestre mengklaim, bahwa grup F adalah grup maut karena dihuni oleh sejumlah klub tangguh di dunia. Ya, drawing babak penyisihan grup Liga Champions sudah resmi dilangsungkan di Monaco, pada hari Kamis 28 Agustus 2014 waktu setempat. Ada sebanyak 32 tim akan bertarung untuk memperebutkan tiket menuju ke babak 16 besar di kompetisi kasta tertinggi antarklub di Eropa tersebut. Dan tim raksasa La Liga, Barcelona berada di Grup F, bersama wakil Siprus, APOEL, kampiun Eredivisie, Ajax Amsterdam, dan juara Ligue 1, dua musim beruntun, Paris Saint-Germain (PSG). Oleh sebab itu, Wakil Presiden Barca melabeli grup F sebagai grup maut atau neraka.

Jordi Mestre berpendapat, bagi dirinya itu adalah grup yang sulit. Seperti yang dikutip dari agen bola Sbobet, Mestre mengatakan jika PSG adalah tim tangguh. Sedangkan Ajax Amsterdam, juga sudah pernah dihadapi Barcelona dan itu merupakan salah satu pertandingan sulit baginya. Sementara APOEL, pada awalnya mungkin saja itu bisa menjadi tim termudah, namun ia tidak percaya dengan hal yang seperti itu.

Selain Mestre, Nasser al Khelaifi yang merupakan Presiden PSG pun ikut angkat bicara kepada agen bola terpercaya Indo Master Bola. Walaupun menghormati Ajax dan tim Blaugrana, tapi ia menegaskan bahwa timnya takkan segan untuk memberi kejutan demi meraih hasil sempurna dan melaju ke putaran selanjutnya. Al Khelaifi berpikir jika PSG juga merupakan klub besar musim ini. Ia pun menghormati Barcelona. Sebab, mereka adalah satu klub besar, dan mereka juga sudah berhasil memenangkan empat kali trofi Liga Champions.

Akan tetapi, jangan remehkan Ajax. Sebab, mereka juga telah memenangkan trofi Liga Champions empat kali. Maka dari itu, dirinya menghormati mereka semua sebagai sebuah klub sepak bola yang hebat. Oleh sebab itu, ia akan mencoba untuk memenangkan semua pertandingan dan selalu mendapatkan tiga poin untuk lolos ke babak berikutnya.
Share this post :

Post a Comment

 
Support : Tips Bola | Info Bola | Kaskusex
Copyright © 2013. Indomasterbola - All Rights Reserved
copyright supported by indomasterbola
Proudly powered by Blogger